Super team

Dalam membangun suatu usaha, agar bisa berhasil tidak mungkin dijalankan oleh satu atau dua orang; haruslah dikerjakan secara tim.

Karena kita secara pribadi bukanlah menjadi manusia super atau super hero. Tapi harus memiliki super team.

Sama halnya film laga aksi Hollywood, the Avengers, bukan lagi individual yang menjadi hero nya tapi mereka bersama-sama menghadapi musuh nya.

Bentuklah tim anda menjadi tim yang kuat dan persiapkanlah untuk tantangan di tahun depan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *